Minggu, 27 Agustus 2017

SURAT KETERANGAN JUAL BELI

SURAT KETERANGAN JUAL BELI TANAH Kami masing-masing yang bertanda tangan dibawah ini: • Nama : • Umur : • Pekerjaan : • Alamat : Yang selanjutnya pada surat perjanjian ini disebut sebagai PIHAK PERTAMA • Nama : • Umur : • Pekerjaan : • Alamat : Yang selanjutnya pada surat perjanjian ini disebut sebagai PIHAK KEDUA Pada hari .............. tanggal ............ bulan ................. tahun ...................., PIHAK PERTAMA menjual sebidang tanah pekarangan kepada PIHAK KEDUA dengan keterangan sebagai berikut: 1. Adapun batas-batas tanah adalah: o - Sebelah Barat berbatasan dengan tanah milik: o - Sebelah Timur berbatasan dengan tanah milik: o - Sebelah Selatan berbatasan dengan tanah milik: o - Sebelah Utara berbatasan dengan: 2. Tanah yang diperjualbelikan termasuk dengan seluruh tanam tumbuh yang ada diatasnya. 3. Setelah beralihnya hak atas tanah, semua tanggung jawab menjadi tanggung jawab PIHAK KEDUA (PBB dan lain sebagainya). 4. Masing-masing pihak mengetahui betul tentang keberadaan tanah serta batas-batasnya di lokasi tanah tersebut belum bersertifikat dan tidak dalam sengketa dengan pihak manapun. 5. Tanah yang dimaksud milik PIHAK PERTAMA secara sah. Surat perjanjian jual-beli ini dibuat dalam rangkap 2 yang masing-masing mempunyai kekuatan hukum yang sama. Demikian Surat Perjanjian Jual Beli Tanah ini kami buat dengan sebenar-benarnya dan dalam keadaan sehat rohani dan jasmani dan tidak ada unsur paksaan dari pihak manapun. PIHAK KEDUA, ttd (Nama Jelas) PIHAKPERTAMA, ttd (Nama Jelas) SAKSI – SAKSI : 1. ………………………… 2. ………………………… Mengetahui, LURAH SETEMPAT (Nama Jelas) NIK. ……………………….

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

contoh surat

SURAT KUASA

SURAT KUASA Saya yang bertanda tangan dibawah ini : Nama                               :       ........................ Alam...